PWA
Murni Solusindo Nusantara

Install our website's web application on your home screen for quick and easy access every time you are on the go

GT3-3

Daya Listrik Cadangan

GT3-3 adalah daya listrik cadangan yang dilengkapi dengan teknologi konversi online yang memungkinkan waktu konversi nol. Jika terjadi gangguan daya, GT3-3 sebagai daya listrik cadangan akan langsung mengalirkan daya listrik cadangan ke perangkat Anda dalam 0 mili detik, sehingga memastikan perangkat Anda terus beroperasi tanpa interupsi.

Minta Penawaran
Retail
Informasi ProdukGT3-3
GT3-3 adalah daya listrik cadangan yang dilengkapi dengan teknologi konversi online yang memungkinkan waktu konversi nol. Jika terjadi gangguan daya, GT3-3 sebagai daya listrik cadangan akan langsung mengalirkan daya listrik cadangan ke perangkat Anda dalam 0 mili detik, sehingga memastikan perangkat Anda terus beroperasi tanpa interupsi. Alat cadangan listrik GT3-3 cocok untuk digunakan di perkantoran, pusat data, jaringan TI, perusahaan telekomunikasi, mesin industri, dll.

Fitur

Mengapa GT3-3 Berbeda?

Konversi Online

Alat penyimpan daya listrik GT3-3 dapat mengalirkan daya listrik cadangan ke perangkat Anda dalam hitungan 0 mili detik.

Berbagai Pilihan Kapasitas Baterai

Alat cadangan listrik GT3-3 hadir dalam sembilan (9) model yang menawarkan berbagai pilihan kapasitas baterai sesuai kebutuhan Anda. Setiap model dilengkapi dengan empat (4) colokan listrik.

Manajemen Daya Listrik

Daya listrik cadangan GT3-3 dilengkapi dengan aplikasi software untuk mengatur daya listrik yang digunakan, sehingga memudahkan Anda untuk memantau:
  • Status UPS alat cadangan listrik (menyala atau mati)
  • Status baterai, termasuk daya tahan baterai dan total daya listrik yang digunakan
  • Alokasi daya listrik, termasuk berapa banyak perangkat yang dihubungkan ke UPS alat cadangan listrik

Performa Optimal

Dengan sistem ventilasi yang baik, alat penyimpan cadangan listrik GT3-3 menawarkan performa yang optimal untuk penggunaan dalam jangka waktu lama.

Indikator Baterai

Alat cadangan listrik GT3-3 dilengkapi dengan layar LCD opsional berukuran 7”(inch) untuk menampilkan indikator baterai.

Manfaat

Bagaimana daya listrik cadangan GT3-3 dapat memberikan manfaat lebih bagi bisnis Anda?

Daya listrik cadangan GT3-3 dapat memberikan manfaat lebih karena dapat:
  • Memastikan Anda dapat terus bekerja dengan daya listrik cadangan
  • Mencegah potensi perangkat tidak dapat beroperasi dengan mengalirkan daya listrik cadangan ke perangkat Anda secara langsung saat terjadi gangguan listrik
  • Menjadikan alat cadangan listrik ini sebagai investasi yang efisien dengan performa handal dan durabilitas tinggi

Spesifikasi

Model dan Kapasitas 10K | Kapasitas: 10KVA/8KW 15K | Kapasitas: 15KVA/12KW 20K | Kapasitas: 20KVA/16KW 30K | Kapasitas: 30KVA/24KW 40K | Kapasitas: 40KVA/32KW 60K | Kapasitas: 60KVA/48KW 80K | Kapasitas: 80KVA/64KW 100K | Kapasitas: 100KVA/80KW 120K | Kapasitas: 120KVA/96KW
Daya Masuk Nominal Voltase 3 x 380VAC/ 400VAC (3Ph + N)
Jangkauan Voltage 285VAC – 475VAC
Frekuensi 50/60 Hz ±10%
Inverter Nominal Voltase 3 x 380VAC/ 400VAC (3Ph + N)
Presisi Stationary: ±1% Transitory: ±5% (variasi load 100-0-100%)
Frekuensi 50-60 Hz sinkronisasi ±1% dengan main absent ±0.1 Hz
Maks. Kecepatan Sinkronisasi ±1 Hz/s
Waveform Pure Sinewave
Total Harmonic Distortion (THDv) <2% (Linear Load); <5% (Non-Linear Load)
Fase Displacement 120° ±1% (Balance Load); 120° ±2% (Imbalances  50% dari Load)
Dinamika Waktu Pembaruan 3 Siklus pada 90% dari Static Value
Overload yang Diperbolehkan 110% untuk 10 menit; 150% untuk 60 detik; >160% untuk 200 milidetik
Crest Factor yang Diperbolehkan 03:01
Power Factor yang Diperbolehkan 0.6 – 1 (induktif atau kapasitif)
Voltase Imbalance Output @100% Unbalanced Load <1%
Batasan Arus Listrik High Overload, Short Circuit: RMS Voltage Limit High Crest Factor Current: Peak Voltage Limit
Static Bypass Tipe Solid State
Voltase 3 x 380VAC/ 400VAC (3Ph + N)
Frekuensi 50/60 Hz
Activation Criterion Microprocessor Control
Waktu Konversi Nol
Overload yang Diperbolehkan 150% untuk 1 jam; 180% untuk 30 detik; >200% untuk 200 milidetik
Transfer to Bypass Immediate for Overload >160%
Transfer Ulang Otomatis setelah alarm mati
Maintenance Bypass Tipe Tanpa interupsi
Voltase 3 x 400V (3Ph + N)
Frekuensi 50/60 Hz
Efisiensi Keseluruhan Line Mode 10K dan 15K : 90% 20K dan 30K :  91% 40K dan 60K : 92% 80K, 100K, dan 120K : 93%
Mode Baterai 10K dan 15K : 90% 20K dan 30K :  91% 40K dan 60K : 93% 80K, 100K, dan 120K : 93%
Baterai dan Pengisi Daya Nomer dan Tipe Baterai 12VDC x 32 baterai (29 – 32 dapat disesuaikan)
Nominal Voltase Baterai 384VDC (Berdasarkan 32 buah baterai)
Metode Pengisian Daya CC/ CV
Arus Pengisian Daya ·   10K, 15K, dan 20K :  Default 10A; Maks: Kapasitas/ Baterai ·   30K, 40K, 60K, 80K, 100K, dan 120K: Default: 10A; Maks. 40A
Voltase Pengisian Daya Default: 10A; Maks. 40A
Fisik Dimensi (D x W x H) 10K dan 15K :  656 x 405 x 817 mm3 20K: 656 x 405 x 941 mm3 30K dan 40K: 821 x 432 x 1159 mm3 60K, 80K, dan 100K: 975 x 554 x 1286 mm3 120K: 975 x 635 x 1326 mm3
Bobot 10K: 118 kg 15K: 120 kg 20K: 179 kg 30K: 241 kg 40K: 278 kg 60K: 400 kg 80K: 471 kg 100K: 573 kg 120K: 650 kg

Download

Video
Unduh
Tentang Kami
PT Murni Solusindo Nusantara - Digital Transformation Enabler

PT Murni Solusindo Nusantara adalah Digital Business Transformation Enabler yang telah mendapatkan sertifikasi ISO 9001:2015. Didirikan pada tahun 1992, perusahaan ini telah menjadi kekuatan dominan dalam solusi berbasis TIK di berbagai industri, dengan fokus pada penyediaan teknologi yang andal untuk membantu bisnis mempercepat transformasi digital dan mencapai pertumbuhan berkelanjutan.

Alamat

Jl. Lkr. Luar Barat No.1, RT.7/RW.6, Duri Kosambi, Kecamatan Cengkareng, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11750

 

Copyright ©2025 PT Murni Solusindo Nusantara All Rights Reserved
ProductsSolutionsContactTalk to us